10 Ciri Preschool Berkualitas (Part II)

Inilah ciri preschool atau prasekolah lainnya yang bagus dan berkualitas untuk Anak

6. Anak mengerjakan proyek untuk bermain dan melakukan eksplorasi (dalam waktu minimal satu jam). Lembar kerja sebaiknya diberikan seminimal mungkin.

7. Anak-anak memiliki kesempatan bermain di luar ruangan setiap hari.

8. Guru membacakan buku untuk anak, baik secara individual maupun dalam kelompok kecil.

9. Guru menyadari, murid memiliki latar belakang dan pengalaman berbeda sehingga mereka tidak bisa mempelajari hal sama dalam waktu sama dan dengan cara sama.

10. Anda merasa aman menyekolahkan anak di sekolah tersebut. Jika anak merasa tak sabar ingin pergi ke sekolah, jarang menangis dan mengeluh merasa sakit, berarti preschool pilihan Anda sudah tepat.

Baca 5 Ciri Preschool Berkualitas Sebelumnya di sini!

Baca juga: 5 Cara Kompak dengan Guru Anak

 





Follow Us

angket

Most Popular

Instagram Newsfeed

@parentingindonesia