Penyebab Bayi Susah Tidur

Bukan hanya mama yang mengalami insomnia, bayi pun bisa mengalaminya, lho.

Berikut beberapa penyebab anak susah terlelap:

CEMAS SAAT DITINGGALKAN OLEH MAMA ATAU PENGASUHNYA. Bayi berusia 12 - 18 bulan sudah bisa merasakan dan merindukan hubungan serta komunikasi dengan orang di sekitarnya, terutama mama. Alhasil, saat mama menjauh darinya, ia akan langsung menangis, cemas, dan akhirnya mengalami gangguan tidur.

FASE TUMBUH GIGI. Dorongan gigi yang merobek gusi menimbulkan rasa nyeri dan menyebabkan bayi lebih banyak menangis hingga tidak bisa tidur.

PERUBAHAN JENIS MAKANAN. Hal ini terjadi terutama ketika ia berada pada peralihan antara makanan lunak menjadi padat.

 





Follow Us

angket

Most Popular

Instagram Newsfeed

@parentingindonesia